Operator atau tanda
operasi adalah suatu tanda atau simbol yang digunakan untuk operasi tertentu
Bahasa C++ mempunyai
bermacam-macam operator diantaranya :
– Operator Aritmatika
– Operator Increment dan Decrement
– Operator Assignment
– Operator Relasional
– Operator Logika
Catatan :
Modulus adalah sisa hasil pembagian
dua angka
Contoh :
10 % 3 = 1
10 / 3 = 3
10.0 / 3 = 3.3333
8 % 4 = 0
Presedensi / Prioritas pengerjaan
Jika ada kurung maka
perhitungan di dalam kurung diselesaikan lebih dahulu
Operator * , / dan % mempunyai tingkatan lebih tinggi
dibandingkan operator + atau –
Apabila terdapat
operator yang mempunyai tingkat yang sama maka yang dikerjakan mulai dari kiri
Contoh permasalahan :
Berapa hasil dari
persamaan berikut:
5 + 3 * 2 = ??
Bandingkan dengan :
5 + ( 3 * 2 ) = ??
( 5 + 3 ) * 2 = ??
Contoh lain :
5/4*9 + 10%7 = 1*9 +
3 = 12
Hitung rata-rata dari 3
nilai integer
(A + B + C + D)/4;
– Misalnya A,B,C,D berisi masing
masing 3,3,3,2 maka cara perhitungannya adalah :
(3 + 3 + 3 + 2)/4 = 11/4
= 2
– Tetapi untuk persamaan:
(A + B + C + D)/4.0;
– perhitungannya adalah :
(3 + 3 + 3 + 2)/4.0 =
11/4.0 = 2.75
– Tetapi jika tipe data hasilnya
adalah integer, maka persamaan di atas akan menghasilkan nilai 2 bukan 2.75
Operator Increment dan Decrement
Increment è ++
Decrement è --
Operator ++ akan
menambah nilai numerik 1 ke pengenal yang menggunakannya
Operator -- akan
mengurangi nilai numerik 1 ke pengenal yang menggunakannya
Kedua operator ini bisa
diletakkan sebelum atau sesudah pengenal yang menggunakannya
Increment / Decrement
y =
++x; sama dengan x
= x + 1; y = x; //PREINCREMENT
y =
--x; same dengan x
= x - 1; y = x; //PREDECREMENT
y =
x++; same dengan y
= x; x = x + 1; //POSTINCREMENT
y =
x--; same dengan y
= x; x = x - 1; //POSTDECREMENT
Hindari
ekspresi / persamaan yang ambigu :
3*X+++Y
Gunakan
tanda kurung sbb :
(3*X++)+
Y
Contoh :
Bagaimana
hasil program berikut ?
#include <iostream.h>
main()
{
int x,y;
x = 5;
y = 10 +
x++ ;
cout<<“Nilai x=“<< x <<“ Nilai y = “<< y ;
}
Output
hasil jadi program Nilai x y:
Operator Assignment
Kelima
operator terakhir sering disebut sebagai operator penugasan khusus
Operator Relasional
Operator
ini digunakan untuk membandingkan dua buah nilai / operand
Hasil
pembandingan berupa nilai kebenaran true / 1 atau false / 0
Maksudnya
jika suatu pembandingan benar maka akan menghasilkan nilai 1, jika salah akan
menghasilkan nilai 0
Contoh program :
#include <iostream.h>
main()
{ int hasil1, hasil2, hasil3
hasil1 = 7
> 3;
hasil2 = 8
== 3; //operator
= berbeda dengan ==
hasil3 = 9
!= 7;
cout<<“Hasil1 = “<<hasil1<<“\n”;
cout<<“Hasil2 = “<<hasil2<<“\n”;
cout<<“Hasil2 = “<<hasil2<<“\n”;
Operator Logika
Operator
ini digunakan untuk menghubungkan 2 atau lebih statemen (biasanya yang
dihubungkan berupa operasi relasional).
Nilai
yang dihasilkan adalah benar (1)/ salah (0)
Operator
NOT berfungsi menegasikan suatu statemen, sehingga statemen yang benar menjadi
salah dan yang salah menjadi benar
Tabel Kebenaran
okay
ReplyDelete